Detail Cantuman
Advanced SearchPrinted Book
Metode-Metode Penelitian Masyarakat
Buku ini dimaksudkan sebagai buku pedoman bagi yang hendak melakukan penelitian dan survai dalam bidang ilmu-ilmu sosial. Di dalam buku ini tidak ada yang lebih banyak uraian mengenai metodologi statistik daripada uraian elementer mengenai beberapa dasar saja dari metodologi itu. Dalam terbitan edisi ketiga (yang merupakan cetakan kedua belas) ini terdapat perubahan, yakni Bab XII "Koding Data untuk Komputer" diganti dengan "Beberapa Test Statistik". Dengan adanya perubahan pada bab tersebut, secara langsung terjadi pula perubahan pada indeksnya.
Ketersediaan
1199 | 001.42 Kun m | SKRIPSI TEKNIK MESIN | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
001.42 Kun m
|
Penerbit | Gramedia : Jakarta., 1997 |
Deskripsi Fisik |
xiii+419hlm.; 14x20 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
001.42
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
III
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain
More